Deden Setiawan Blog, adalah blog berbagi-bagi informasi untuk para pembaca blog, karena berbagi itu sama juga menerima

Mysql Untuk melakukan ADD ataupun DROP UNIQUE

Teman-teman, terkadang dalam pembuatan table dalam mysql, kita lupa bahwa field tertentu adalah UNIQUE ataupun sebaliknya. Untuk mengatasi hal ini, gunakan syntax MySql dibawah ini :

ADD UNIQUE
Add Unique artinya membuat salah satu ataupu lebih dari satu field menjadi UNIK.
ALTER TABLE `nama_tabel` ADD UNIQUE(`nama_field`);


DROP UNIQUE
Drop Unique, yaitu cara menghilangkan UNIK dari salah satu field yang diinginkan. 
ALTER TABLE `nama_tabel` DROP INDEX `nama_field`;

Fungsi UNIQUE dari MySql adalah, dimana dalam tabel tersebut tidak boleh ada yang sama. Jika ada pengisian yang sama, maka pengisian yang selanjutnya akan ditolak oleh MySql. Hal ini sangat penting jika memang data yang ingin kita simpan harus berbeda, contoh Nomor Anggota, Nomor Urut dan lain lain.

Semoga penjelasan singkat ini bisa membantu memberikan solusi mengenai hal ini.
#dsthink
Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Follow Me


Instagram

Popular Posts

Selayang Pandang

Jika kita berbagi, sesungguhnya kita telah menerima kebaikan.
Diberdayakan oleh Blogger.

Copyright © Deden Setiawan BLog | Powered by Blogger Design by PWT | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com